Matematika Ekonomi Kelas 1 A TA 2025-2026

Oleh NURNI ARRINA LESTARI, S.E., M.

Mahasiswa
36
Topik
15
Deskripsi Kelas

Matematika merupakan alat untuk menyederhanakan penyajian dan pemahaman masalah. Penggunaan bahasa matematik bermanfaat menyederhanakan suatu masalah agar mudah disajikan, dipahami, dianalisa, dan dipecahkan. Sebagai sebuah ilmu yang senantiasa berkembang, ekonomi tak luput dari menerapkan matematika dalam pembahasannya. Berbagai konsep matematika saat ini menjadi alat analisis yang penting dalam ilmu ekonomi. Pembahasan materi akan dimulai dengan uraian mengenai model matematika murni, dilanjut dengan penjelasan ringkas tentang logika dari konsep-konsep ekonomi yang menerapkan model tersebut, hingga penerapan model matematika itu sendiri dalam konsep ekonomi yang bersangkutan.



Apa Saja yang Akan Dipelajari?

Pokok bahasan : 

  1. Deret
  2. Fungsi
  3. Hubungan Linier
  4. Hubungan Non Linier
  5. Limit dan Kesinambungan Fungsi
  6. Diferensial Fungsi Sederhana
  7. Diferensial Fungsi Majemuk
  8. Integral
  9. Matriks
Kurikulum
  • lock Pertemuan 1 RPS, Overview, Deret
    • keyboard_arrow_rightDeret
  • lock Pertemuan 2 Fungsi
  • lock Pertemuan 3 Fungsi Linier (Matematika Murni)
  • lock Pertemuan 4 Fungsi Linier (Penerapan dalam Teori Ekonomi Mikro)
  • lock Pertemuan 5 Fungsi Linier (Penerapan dalam Teori Ekonomi Makro)
  • lock Pertemuan 6 Fungsi Non Linier (Fungsi Kuadrat, Fungsi Kubik, Penerapan Ekonomi)
  • lock Pertemuan 7 Fungsi Non Linier (Fungsi Eksponensial, Fungsi Logaritmik, Penerapan Ekonomi)
  • lock UTS
  • lock Pertemuan 9 Limit dan Kesinambungan
  • lock Pertemuan 10 Diferensial Fungsi Sederhana (Teori)
  • lock Pertemuan 11 Diferensial Fungsi Sederhana (Penerapan Ekonomi)
  • lock Pertemuan 12 Diferensial Fungsi Majemuk (Teori)
  • lock Pertemuan 13 Diferensial Fungsi Majemuk (Penerapan Ekonomi)
  • lock Pertemuan 14 Integral
  • lock Pertemuan 15 Matriks
  • lock UAS