Metode Pemberdayaan Masyarakat kelas A

Oleh EMA HILMA MEILANI, S.P., M.P.

Mahasiswa
60
Topik
16
Deskripsi Kelas

Mata kuliah metode memperdayaan masyarakat membahas tentang konsep modal social, kemiskinan, pembe rdayaan, Pendidikan yang dewasa dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan. Selain itu mahasiswa diarahkan untuk dapat menganalisis program pemberdayaan yang tidak sejalan dengan baik serta bagaimana penyelesaiannya. Pengetahuan tersebut dijadikan sebagai referensi dalam mengembangkan model pemberdayaan masyarakat didaerah dalam pembangunan berkelanjutan.



Apa Saja yang Akan Dipelajari?

 1. Ruang lingkup, konsep dasar dan landasan pemberdayaan masyarakat

 2. Prinsip dasar pemberdayaan masyarakat 

 3. Analisis kelompok social masyarakat beserta peran yang berpotensi sebagai media pemberdayaan 

 4. Menganalisis program-program pemberdayaan yang saling dilaksanakan di masyarakat

 5. Menganalisis faktor penyebab tidak berjalannya proses pemberdayaan masyarakat

 6. Mmembuat kompilasi model pemberdayaan daerah yang berbasis pembengunan berkelanjutan 

Kurikulum
  • lock Pengumuman
    • keyboard_arrow_rightRencana Pembelajaran Semester (RPS)
  • lock Topik 1 : Memahami ruang lingkup dan tujuan mempelajari metode pemberdayaan masyarakat
  • lock Topik 2 : Menjelaskan kembali konsep modal sosial, kemiskinan, pemberdayaan Pendidikan orang dewasa, partisipasi dan resilience sosial
  • lock Topik 3 : Mnjelaskan Kembali konsep modal sosial, kemiskinan, pemberdayaan, pendidikan orang dewasa, partisipasi dan resilience sosial
  • lock Topik 4 : Menjelaskan kembali konsep modal sosial, kemiskinan, pemberdayaan, pendidikan orang dewasa, partisipasi dan resilience sosial
  • lock Topik 5 : Menganalisis kelompok kelompok social masyarakat sebagai media pemberdayaan
  • lock Topik 6 : Menentukan jenis tanggung jawab social dan perlindungan social yang ditemukan di masyarakat
  • lock Topik 7 : Menjelaskan kembali metode partisipatif
  • lock Topik 8 : UJIAN TENGAH SEMESTER
  • lock Topik 9 : Metode pemberdayaan yang top down dan bottom up dan Berbasis Komunitas
  • lock Topik 10 : Metode pemberdayaann yang top down dan bottom up dan Berbasis Komunitas
  • lock Topik 11 : Observasi Lapang
  • lock Topik 12 : Observasi lapang
  • lock Topik 13 : Menganalisis pemberdayaan persfektif gender dan menganalisis permasalahan yang terdapat pada suatu komunitas
  • lock Topik 14 : Kuliah praktisi
  • lock Topik 15 : Menuangkan Kembali ide dalam mengkompilasi model model pemberdayaan pada suatu komunitas sesuai dengan norma yang berlaku pada masyarakat tersebut
  • lock Topik 16 : UJIAN AKHIR SEMESTER