Perlindungan Hak Anak PAUD RPL (2025)

Oleh IBNU HURRI

Mahasiswa
34
Topik
15
Deskripsi Kelas

Program studi Pendidikan Guru Pendidikan Anak Usia Dini rombel A semester genap tahun akademik 2024/2025.



Apa Saja yang Akan Dipelajari?

Mata Kuliah ini membahas tentang Perlindungan Hak Anak secara peraturan perundang-undangan yang berlaku yang berlandasakan Pancasila serta UUD 1945 dan perspektif Islam sebagai acuan dalam mengaktualisasikan Hak dan kebutuhan anak, hak anak atas perlindungan dalam kehidupan sehari-hari, mengaktualisasikan landasan Hukum dan kesejahteraan anak, strategi perlindungan dan pemberdayaan hak anak, Kewajiban Negara, Pemerintah dan Masyarakat Dalam Perlindungan Hak Anak, Pelanggaran Hak Anak dalam keluarga dan Masyarakat, Perlindungan Hak Anak atas Kesehatan dan Ancaman Gizi Buruk, Perlindungan Hak Anak atas Kesehatan dan Ancaman Gizi Buruk, dan Perlindungan Hak Anak atas  lingkungan sosial dan Dampak Buruk Teknologi Bagi Masa Depannya.

  1. Hak dan Kebutuhan Anak.
  2. Konvensi Hak Anak
  3. Hak Anak Atas Perlindungan.
  4. Landasan Hukum dan Kesejahteraan Anak
  5. Strategi Perlindungan dan Pemberdayaan Hak Anak
  6. Kewajiban Negara, Pemerintah dan Masyarakat Dalam Perlindungan Hak Anak
  7. Pelanggaran Hak Anak dalam keluarga dan Masyarakat
  8. Perlindungan Hak Anak atas Kesehatan dan Ancaman Gizi Buruk
  9. Perlindungan Hak Anak atas  lingkungan sosial dan Dampak Buruk Teknologi Bagi Masa Depannya

 

Referensi:

Utama:

  1. Ahmad, Hidayatul. 2006. Ensiklopedi Pendidikan Anak. Terj. Sari Narulita & Umron Jayadi. Jakarta: Fikr.
  2. Aunurrahman. 2009. Eksistensi dan Arah Pendidikan Nilai. Pontianak: STAIN Pontianak Press.
  3. Djamil, Nasir. 2013. Anak Bukan Untuk Dihukum. Jakarta: Sinar Grafika.
  4. Hadian, Abu. 2003. Hak-Hak Anak Dalam Syariat Islam. Jakarta: Al-Manar.
  5. Hakam, Kama Abdul. 2006. Perilaku Prososial. Bandung: UPI.
  6. Hakam, Kama Abdul. 2008. Pendidikan Nilai. Bandung: Value Press.
  7. Keprres Nomor. 77 Tahun 2003 tentang Komisi Nasional Perlindungan Anak.
  8. Perppu No. 1 Tahun 2016 tentang Perubahan Kedua atas UU 23 Tahun 2002 ttg Perlindungan Anak
  9. Soetjiningsih, Christiana Hari. 2012. Perkembangan Anak. Jakarta: Prenada.
  10. Undang-Undang No. 35 Tahun 2014 tentang Perubahan atas Undang-undang Nomor 23 Tahun 2002 tentang Perlindungan Anak.
  11. Undang-Undang Perlindungan Anak Nomor 23 Tahun 2002.

Pendukung:

  1. Ahmadi, Abu. 2007. Psikologi Sosial. Jakarta: Rineka Cipta.
  2. Al-amir, Najib Khailid. 1990. Tarbiyah Rasulullah. Jakarta: Gema Insani.
  3. Al-Din, Jamal. 2002. Al-Ifriqi Al-Mishri, Lisan al-‘Arab, cet. ke-1, Jilid II. Beirut: Dar al-Kutub al-‘Ilmiyyah.
  4. Drijarkara.1989. Filsafat Manusia. Yogyakarta: Kanisius.
  5. El Muhtaj, Majda. 2008. Dimensi-dimensi HAM Mengurai Hak Ekonomi, Social dan Budaya. Jakarta: PT. Raja Grafindo Persada.
  6. Gosita, Arif. 1984. Masalah Perlindungan Anak. Jakarta: Akademika Pressindo.
  7. Gultom, Maidin. 2006. Perlindungan Hukum Terhadap Anak. Bandung: Reflika Aditama.
  8. Hurlock, Elizabeth B. 2005. Perkembangan Anak. Terjemahan Med Meitasari Tjandrasa & Muslichah Zarkasih. Jakarta: Erlangga.
  9. Kartono, Kartini. 1992. Pathologi Sosial (2), Kenakalan Remaja. Jakarta: Rajawali Pers.
  10. Muhammad, Abu ‘Abdillah. 1999. Al-Jâmi’ li Ahkâm Al-Qur`ân, Jilid X. Beirut: Dar al-Fikr.
  11. Tomuschat, Christian. 2008. Human Rights Between Idealism and Realism Second Edition. New York: Oxford University Press.
Kurikulum
  • lock Kontrak Perkuliahan
    • keyboard_arrow_rightSilabus
  • lock Pertemuan 1 (Hak dan Kebutuhan Anak)
    • keyboard_arrow_rightHak dan Kebutuhan Anak
  • lock Pertemuan 2 (Konvensi Hak Anak dan Perlindungan Hak Anak di Era Globalisasi)
    • keyboard_arrow_right1. Konvensi Hak Anak
    • keyboard_arrow_right2. Perlindungan Hukum Terhadap Anak
    • keyboard_arrow_right3. Hak-hak Anak: Sudahkah Terpenuhi?
  • lock Pertemuan ke 3 (Hak Anak Atas Perlindungan)
    • keyboard_arrow_rightPendahuluan
  • lock Pertemuan ke 4 (Landasan Hukum dan Kesejahteraan Anak)
  • lock Pertemuan 5 (Landasan Hukum dan Kesejahteraan Anak)
    • keyboard_arrow_rightKesejahteraan Anak
  • lock Pertemuan 6 dan 7 (Strategi Perlindungan dan Pemberdayaan Hak Anak)
    • keyboard_arrow_rightDASAR PIJAKAN FILOSOFIS, DASAR PIJAKAN YURIDIS, DASAR PIJAKAN TEORETIS, dan DASAR PIJAKAN EMPIRIS
    • keyboard_arrow_rightLandasan Hukum
    • keyboard_arrow_rightDiskusi
  • lock Pertemuan 8 (Ujian Tengah Semester Genap)
    • keyboard_arrow_rightUjian Tengah Semester (UTS) Genap 2024/2025
  • lock Pertemuan 9 (Kewajiban Negara, Pemerintah dan Masyarakat Dalam Perlindungan Hak Anak)
    • keyboard_arrow_right1. Alasan yang mendasari Negara, pemerintah dan masyarakat dalam menjalankan perlindungan anak.
    • keyboard_arrow_right2. Faktor apa saja yang menjadi kendala Negara, pemerintah dan Masyarakat dalam melindungi hak-hak atas anak
    • keyboard_arrow_right2. Bagaimana Pandangan Islam dalam Konteks Perlindungan Terhadap Anak
  • lock Pertemuan 10 (Kewajiban Negara, Pemerintah dan Masyarakat Dalam Perlindungan Hak Anak)
    • keyboard_arrow_right1. Faktor-faktor apa saja yang harus dilakukan Negara, Pemerintah dan Masyarakat dalam melindungi Hak anak
    • keyboard_arrow_right1. Kewajiban Negara, Pemerintah dan Masyarakat dalam Perlindungan Hak Anak
  • lock Pertemuan 11 (Pelanggaran Hak Anak dalam keluarga dan Masyarakat)
    • keyboard_arrow_right1. Pelanggaran Hak anak yang terjadi di dalam keluarga dan Masyarakat
    • keyboard_arrow_right2. Peran keluarga dan masyarakat dalam meminimalisir pelanggaran terhadap hak-hak anak yang didasari oleh Undang-undang yang berlaku.
  • lock Pertemuan 12 (Pelanggaran Hak Anak dalam keluarga dan Masyarakat)
    • keyboard_arrow_rightTugas Kelompok
  • lock Pertemuan 13 (Perlindungan Hak Anak atas kesehatan dan ancaman gizi buruk dan bagaimana Islam melihat hal ini sebagai suatu sudut pandang)
  • lock Pertemuan 14 (Perlindungan Hak Anak atas lingkungan sosial dan dampak buruk teknologi bagi masa depannya)
    • keyboard_arrow_right1. Perlindungan Sosial Yang Harus Dijadikan Perioritas Pada Anak
    • keyboard_arrow_right2. Dampak buruk yang ada di lingkungan sosial dan cara mencegahnya
  • lock Pertemuan 15 (Perlindungan Hak Anak atas lingkungan sosial dan dampak buruk teknologi bagi masa depannya)
  • lock Pertemuan ke 16 Ujian Akhir Semester (UAS)
    • keyboard_arrow_rightUjian Akhir Semester Perlindungan Hak Anak Semester Genap Tahun Akademik 2024/2025