Pendidikan Seni Musik Sekolah Dasar
Oleh ALIEF SUARDI
Mahasiswa
39
39
Topik
15
15
Oleh ALIEF SUARDI
-Pada mata kuliah ini mahasiswa belajar tentang teori dasar musik yang akan digunakan pada pembuatan karya. Mahasiswa belajar tentang pengkajian musik usia anak sekolah dasar, unsur-unsur musik (melodi, tempo, dinamika, harmoni, dll), praktik teori dasar musik, memainkan alat musik sederhana, merancang dan menampilkan karya musik untuk anak Sekolah Dasar
Unsur-unsur music
Karakteristik musik anak
Teori Dasar Musik
Membaca ritmik dan melodi
Macam-macam tangga nada
Ansamble musik