Kajian Masalah Pembelajaran Matematika Non Reguler
Oleh ARITSYA IMSWATAMA, M.PD.
Mahasiswa
2
2
Topik
9
9
Oleh ARITSYA IMSWATAMA, M.PD.
-
Mata kuliah ini membekali mahasiswa dalam mengidentifikasi masalah-masalah pendidikan matematika dan menentukan strategi pemecahannya. Untuk mencapai tujuan tersebut, perkuliahan ini menggunakan metode studi kasus, dimana mahasiswa diberi tugas secara berkelompok dan individu/mandiri untuk mempelajari beberapa artikel atau hasil penelitian tentang pendidikan matematika yang dipublikasikan secara internasional dan nasional, mengamati dan mengidentfikasi masalah pendidikan matematika yang ada di kelas atau sekolah dan menyampaikan hasilnya di depan kelas.