Kelas B - Media Pembelajaran Digital
Oleh REDI AWAL MAULANA
Mahasiswa
24
24
Topik
6
6
Oleh REDI AWAL MAULANA
Dalam mata kuliah ini dibahas bagaimana cara mengembangkan media pembelajaran digital yang tepat sehingga mendukung terlaksananya proses pembelajaran yang efektif-efisien sebagai bagian integral strategi pencapaian tujuan pembelajaran terkhusus pada pendidikan anak usia dini.