STATISTIKA FKIP

Oleh ANA SETIANI

Mahasiswa
20
Topik
6
Deskripsi Kelas

-Mata kuliah ini berisi tentang konsep dasar Statistika, Uji hipotesis, Aplikasi SPSS



Apa Saja yang Akan Dipelajari?

Mata kuliah ini berisi tentang konsep dasar Statistika yang meliputi: Pengertian Statistika, jenis data dalam Statistika, Populasi dan Sampel, Pengumpulan Data dan Cara Penyajiannya, Diagram dan jenis-jenisnya, Distribusi Frekuensi dan cara pembuatannya, Distribusi Frekuensi Kumulatif, Ukuran Gejala Pusat dan Ukuran Gejala Letak.Distribusinya Peluang, Distribusi Normal, dan Pengujian Hipotesis uji parametrik dan non-parametrik dan korelasi.

Kurikulum
  • lock Pertemuan ke-1
    • keyboard_arrow_rightRPS Statistika Dasar Pendidikan Matematika
    • keyboard_arrow_rightKontrak Perkuliahan
  • lock Pertemuan ke-2 (Penyajian Data)
    • keyboard_arrow_rightMateri ke-2
  • lock Pertemuan ke-3 -5 (Daftar Distribusi Freukensi, Gejala Letak dan Gejala Pusat)
    • keyboard_arrow_rightMateri ke-3 (Daftar Distribusi Frekuensi)
    • keyboard_arrow_rightMateri ke-4 (Ukuran Gejala Pusat)
    • keyboard_arrow_rightPertemuan ke-5 (Ukuran Gejala Letak)
  • lock Pertemuan ke-6 dan 7 ( Penyimpangan, dan Momen, Kemiringan serta Keruncingan)
    • keyboard_arrow_rightPertemuan ke-6 Penyimpangan, dan Momen)
    • keyboard_arrow_rightPertemuan ke- 7 Kemiringan serta Keruncingan
  • lock Pertemuan ke-8 dan 9 (UTS Statistika Dasar dan Instal Aplikasi SPSS serta Pengenalan)
    • keyboard_arrow_rightSoal Porjek
    • keyboard_arrow_rightCara Instal Aplikasi SPSS 17
    • keyboard_arrow_rightPengenalan Aplikasi SPSS
  • lock Pertemuan ke-10 dan 11 (Pengenalan SPSS dan UJI Prasyarat)
    • keyboard_arrow_rightPengenalan SPSS
    • keyboard_arrow_rightUji Prasyarat
    • keyboard_arrow_rightPertemuan 12 dan13 (Uji T Dua sampel Berpasangan dan Independen)
  • lock Pertemuan 12 dan 13 (Uji T Dua sampel Berpasangan dan Independen)
    • keyboard_arrow_rightUji Paramtrik