Kelas A- MK Pengelolaan Lingkungan Belajar AUD

Oleh REDI AWAL MAULANA

Mahasiswa
7
Topik
8
Deskripsi Kelas

Mata kuliah ini membahas konsep dan praktik pengelolaan lingkungan belajar yang aman, nyaman, dan menstimulasi perkembangan anak usia dini. Mahasiswa mempelajari prinsip, komponen, serta strategi penataan ruang dan penyediaan alat permainan edukatif yang sesuai dengan kebutuhan, minat, dan karakteristik anak. Melalui pembelajaran ini, mahasiswa diharapkan mampu menciptakan lingkungan belajar yang holistik, inklusif, ramah anak, dan mendukung tercapainya tujuan pendidikan anak usia dini.



Apa Saja yang Akan Dipelajari?

Konsep Dasar Lingkungan Belajar AUD, Prinsip dan Karakteristik Lingkungan Belajar yang Efektif, Komponen Lingkungan Belajar Anak Usia Dini, Lingkungan Fisik: Ruang Dalam (Indoor Learning Environment), Lingkungan Fisik: Ruang Luar (Outdoor Learning Environment),Pengelolaan Alat Permainan Edukatif (APE), Lingkungan Sosial dan Emosional dalam Pembelajaran, UTS, Pengelolaan Iklim Kelas dan Rutinitas Harian, Lingkungan Belajar yang Berbasis Hak Anak, Lingkungan Belajar Inklusif dan Anti-Bias, Kolaborasi dengan Orang Tua dan Masyarakat, Penataan Lingkungan Belajar Holistik Integratif, Evaluasi Lingkungan Belajar, Presentasi dan Refleksi Rancangan Lingkungan Belajar, UAS. 

Kurikulum
  • lock Pengumuman
  • lock Pertemuan 1 - RPS dan Kontrak Kuliah
  • lock Pertemuan 2 - Konsep Dasar Pengelolaan Lingkungan Belajar AUD
    • keyboard_arrow_rightKonsep Dasar Lingkungan Belajar AUD
  • lock Pertemuan 3 - Prinsip dan Karakteristik Lingkungan Belajar yang Efektif
    • keyboard_arrow_rightPrinsip dan Karakteristik Lingkungan Belajar yang Efektif
  • lock Pertemuan 4 - Komponen Lingkungan Belajar Anak Usia Dini
    • keyboard_arrow_rightKomponen Lingkungan Belajar Anak Usia Dini
  • lock Pertemuan 5 - Lingkungan Fisik – Ruang Dalam (Indoor Learning Environment)
    • keyboard_arrow_rightLingkungan Fisik – Ruang Dalam (Indoor Learning Environment)
  • lock Pertemuan 6 - Lingkungan Fisik (Outdoor)
  • lock Pertemuan 7 - Pengelolaan Alat permainan Edukatif
  • lock Pertemuan 8 - Ujian Tengah Semester