SISTEM INFORMASI MANAJEMEN PENDIDIKAN

Oleh LUTHPI SAEPULOH

Mahasiswa
17
Topik
13
Deskripsi Kelas

-



Apa Saja yang Akan Dipelajari?

Mata kuliah Sistem Informasi Manajemen Pendidikan (SIMDIK) membahas konsep dasar, fungsi, dan manfaat sistem informasi dalam pengelolaan lembaga pendidikan. Mahasiswa akan mempelajari komponen SIMP, alur kerja, serta peranannya dalam mendukung administrasi, pengelolaan data, dan pengambilan keputusan di bidang pendidikan. Selain itu, mahasiswa juga dikenalkan pada berbagai contoh aplikasi SIMP yang digunakan di sekolah maupun perguruan tinggi, serta menganalisis manfaatnya dalam meningkatkan efektivitas dan efisiensi layanan pendidikan

Kurikulum
  • lock Pengumuman
    • keyboard_arrow_rightVideo Pengantar Matakuliah Sistem Informasi Manajemen Pendidikan
  • lock Konsep dasar sistem, informasi, dan manajemen
  • lock Peran Sistem Informasi dalam pendidikan
  • lock Data, informasi, dan pengetahuan dalam konteks pendidikan
  • lock SIMDIK untuk administrasi sekolah (akademik, keuangan, kepegawaian)
  • lock SIMDIK dalam mendukung pembelajaran (LMS, e-learning)
  • lock SIMDIK sebagai alat pengambilan keputusan
  • lock Perancangan SIMDIK (Identifikasi Kebutuhan)
  • lock Perancangan SIMDIK (Pengumpulan Data)
  • lock Studi kasus penerapan SIMDIK
  • lock Konsep perancangan sistem informasi
  • lock Perancangan model SIMDIK
  • lock Aspek etika, keamanan data, dan perlindungan privasi
  • lock Evaluasi penerapan SIMDIK di sekolah/universitas