Manajemen Publik
Oleh DR. IKE RACHMAWATI, DRA., M.SI
Mahasiswa
76
76
Topik
16
16
Oleh DR. IKE RACHMAWATI, DRA., M.SI
-Mata kuliah ini membahas tentang konsep, teori, dan praktik manajemen publik sebagai salah satu fokus administrasi publik yang secara spesifik mengkaji tentang karakteristik, nilai, fungsi manajemen publik serta penerapannya melalui manajemen konflik, manajemen risiko, manajemen pengaduan, dan manajemen kinerja, serta manajemen kolaboratif sehingga mahasiswa mampu menganalisis perkembangan teori dan praktik manajemen publik. Matakuliah ini dilaksanakan dengan metode pembelajaran ceramah, diskusi, case based learning, dan presentasi dengan menggunakan Bahasa Indonesia.