Introduction to Literary Studies (Nonreg)

Oleh FENTY SUKMAWATY,

Mahasiswa
4
Topik
8
Deskripsi Kelas

Mata kuliah Introductory to Literary Studies memperkenalkan konsep dasar studi sastra, termasuk definisi sastra, genre sastra (puisi, prosa, dan drama), serta pendekatan-pendekatan dalam kajian sastra. Dalam perkuliahan ini, mahasiswa diajak untuk mengkaji karya-karya sastra tidak hanya sebagai produk estetis, tetapi juga sebagai refleksi nilai-nilai kemanusiaan dan keislaman yang relevan dengan kehidupan bermasyarakat. Melalui pembacaan dan analisis teks, mahasiswa diarahkan untuk menginternalisasi nilai-nilai keislaman dan kemuhammadiyahan, seperti keadilan, kebenaran, dan empati, serta menumbuhkan kesadaran sosial dan spiritual dalam memahami budaya dan peradaban. Selain itu, mata kuliah ini juga menekankan pentingnya menganalisis perkembangan sastra dalam konteks digital, termasuk transformasi media, gaya penceritaan, serta peran teknologi dalam produksi dan konsumsi teks sastra. Mahasiswa diharapkan mampu mengidentifikasi dinamika sastra dalam era digital serta menerapkan pendekatan-pendekatan sastra yang relevan untuk memahami wacana sastra kontemporer yang terus berkembang.



Apa Saja yang Akan Dipelajari?
  1. Pengantar Studi Sastra: Definisi dan Ruang Lingkup
  2. Fungsi Sastra: Estetika, Edukatif, Religius
  3. Aliran Sastra: Klasis, Romantik, Realisme, Modernisme

4   Pendekatan Sastra: Formalisme, Strukturalisme, Historis, Psikologi, Islam

  1. Pendekatan Sastra: Formalisme, Strukturalisme, Historis, Psikologi, Islam
  2. Nilai Islam dalam Sastra: Etika Spiritualitas, Dakwah
  3. Sastra dan Identitas Budaya: Representasi Budaya
  4. UTS
  5. Sastra dan Teknologi: E-Lit, Digital Storytelling
  6. Kajian Sastra Islam Digital: Cerpen/puisi media sosial
  7. Sastra dan Isu Sosial: Gender, Keadilan, Lingkungan
  8. Sastra & Kemanusiaan: Kritik Sosial dan Religius
  9. Sastra, Agama, dan Moral: Komparasi Pendekatan
  10. Refleksi Sastra Era Digital: Menulis Esai Kritis
  11. UAS
Kurikulum
  • lock Topik 1 - Pengantar Studi Sastra: Definisi dan Ruang Lingkup
    • keyboard_arrow_rightRPS
    • keyboard_arrow_rightPengantar Studi Sastra: Definisi dan Ruang Lingkup
  • lock Topik 2 - Fungsi Sastra: Estetika, Edukatif, Religius
    • keyboard_arrow_rightFungsi Sastra: Estetika, Edukatif, Religius
  • lock Topik 3 - Aliran Sastra (Klasis, Romantik, Realisme, Modernisme)
    • keyboard_arrow_rightAliran Sastra
  • lock Topik 4 - Pendekatan Sastra I
    • keyboard_arrow_rightPendekatan Formalisme, Strukturalisme, Histori, Islam
  • lock Topik 5 - Pendekatan Sastra II
    • keyboard_arrow_rightPendekatan Formalisme, Strukturalisme, Historis, Psikologi, dan Islam
    • keyboard_arrow_rightReferensi Artikel: Keats and the Historical Method in Literary Criticism
    • keyboard_arrow_rightPsikologi Sastra
  • lock Topik 6 - Sastra Islam
    • keyboard_arrow_rightSastra Islam: Etika, Spiritualitas, dan Dakwah
    • keyboard_arrow_rightReferensi Artikel
    • keyboard_arrow_rightTenggelamnya Kapal Van Der Wijck
  • lock Sastra dan Identitas Budaya
    • keyboard_arrow_rightSastra dan Identitas Budaya
  • lock Ujian Tengah Semester
  • lock Sastra Digital