Kelas A-Pagelaran Seni AUD
Oleh REDI AWAL MAULANA
11
15
Oleh REDI AWAL MAULANA
Mata kuliah ini membahas tentang telaah konsep dan metode pengembangan pergelaran seni pada anak usia PAUD, menyusun program stimulasi pengembangan pergelaran seni secara terpadu pada anak PAUD.
1. Pengenalan silabus dan Kontrak Kuliah
2. Menjelaskan Pengertian pergelaran secara umum dan menejemen pergelaran untuk pergelaran seni
3. Mengidentifikasi administrasi dalam menejemen seni pertunjukan dan pengertian organisasi secara umum dan contoh
4. Menguraikan organisasi dalam kesenian / seni dan pentingnya organisasi dan administrasi
5. Personalia/staf dalam manajemen seni pertunjukan, direktur/pimpro, art direktur/pimart, stage manager, house manager, publikasi,
dokumentasi,marketing, transportasi, ticketing, sekretariat, usaha dana, lighting, sound system, tempat dan perlengkapan,. Keamanan, kesehatan,
dsb
6. Pengertian dan jenis/macam pergelaran karya tari, musik, theater, rupa untuk anak usia dini
7. Uraian Manajemen publikasi dalam pergelaran karya dan manajemen sponsorship dalam pergelaran karya seni anak usia dini dan Menyusun
kegiatan pembelajaran dengan berbagai tema
8. UTS
9. Manajemen dokumentasi dalam pergelaran karya seni anak usia dini Praktik pembelajaran nyanyian yang yang menstimulus kecerdasan
anak PAUD dengan tema alam dan binatang
10. Merancang Manajemen tata lampu/lighting dalam pergelaran karya seni anak usia dini
11. Merancang Manajemen tata suara/sound system dalam pergelaran karya seni anak usia dini
12. Merancang Pembuatan proposal dan rencana anggaran sebuah pergelaran anak usia dini
13. Merancang persiapan Praktek mengelola dan menangani sebuah pergelaran seni anak usia dini
14. Mengelola Jalannya Praktek Pergelaran Karya Seni
15. Diskusi, evaluasi dan penyusunan laporan pengelolaan karya seni anak usia dini
16. Ujian Akhir Semester