PENULISAN BAHASA JURNALISTIK Kelas Nonreg

Oleh ASEP FIRDAUS

Mahasiswa
6
Topik
11
Deskripsi Kelas

-Melalui mata kuliah ini mahasiswa dituntut untuk memiliki keahlian dalam bidang bahasa jurnalistik, baik untuk level pengetahuan, pemahaman, analisis, sintesis dan evaluasinya. Berdasarkan hal tersebut maka dalam mata kuliah ini mahasiswa diberikan materi tentang ;Hakikat bahasa jurnalistik, Alasan Penggunaan bahasa jurnalistik, Posisi Bahasa Jurnalistik, Penyimpangan bahasa jurnalistik, Kebijakan redaksional/style book, karakteristik bahasa jurnalistik, prinsip penulisan bahasa jurnalistik, pemakaian kata, kalimat dan alinea dalam tulisan jurnalistik, kata-kata mubazir dalam jurnalistik, bahasa jurnalistik cetak/online, bahasa jurnalistik radio/TV dan Analisis penggunaan bahasa jurnalistik dalam karya jurnalistik



Apa Saja yang Akan Dipelajari?
  1. Hakikat bahasa jurnalistik
  2. Alasan Penggunaan bahasa jurnalistik
  3. Posisi Bahasa Jurnalistik
  4. Penyimpangan bahasa jurnalistik
  5. Kebijakan redaksional/style book
  6. karakteristik bahasa jurnalistik
  7. prinsip penulisan bahasa jurnalistik
  8. pemakaian kata, kalimat dan alinea dalam tulisan jurnalistik
  9. kata-kata mubazir dalam jurnalistik
  10. bahasa jurnalistik cetak/online
  11. bahasa jurnalistik radio/TV

13. Analisis penggunaan bahasa jurnalistik dalam karya jurnalistik

Kurikulum
  • lock Pengumuman
  • lock Topik 1 KONTRAK PERKULIAHAN
    • keyboard_arrow_rightRPS
  • lock Topik 2 Hakikat Bahasa Jurnalistik
    • keyboard_arrow_rightHakikat Bahasa Jurnalsitik
  • lock Topik 3 Alasan Penggunaan Bahasa Jurnalistik
    • keyboard_arrow_rightLandasan digunakannya bahasa jurnalistik
  • lock Topik 4 Penyimpangan Bahasa Jurnalistik
    • keyboard_arrow_rightPenyimpangan Bahasa Jurnalistik
  • lock Topik 5 Kebijakan Redaksional Media dan Style Book (Gaya penulisan Media)
    • keyboard_arrow_rightKebijakan Redaksional Media dan Gaya penulisan Media
  • lock Topik 6 Karakteristik bahasa jurnalistik
    • keyboard_arrow_rightPenerapan Prinsip SIKAT sederhana LUMELAS
  • lock UTS
    • keyboard_arrow_rightSoal UTS Penulisan Bahasa Jurnalistik
  • lock Pemilihan diksi dan pembuatan paragraf jurnalistik
    • keyboard_arrow_rightBahan Ajar Pertemuan 9
    • keyboard_arrow_right Bahan Ajar Pertemuan 7
  • lock Paragraf Jurnalistik dan Gaya tulisan Jurnalistik cetak dan online
    • keyboard_arrow_right Bahan Ajar Pertemuan 7
    • keyboard_arrow_rightBahasa Jurnalistik Cetak dan Online
  • lock Jurnalistik Radio
    • keyboard_arrow_rightBahan Ajar Pertemuan 11
    • keyboard_arrow_rightGaya penulisan naskah Radio
  • lock UAS Penulisan Bahasa Jurnalistik
    • keyboard_arrow_rightSOAL UAS PBJ