Realistic Mathematics Education (RME)
Oleh ARITSYA IMSWATAMA, M.PD.
Mahasiswa
19
19
Topik
8
8
Oleh ARITSYA IMSWATAMA, M.PD.
Program studi Pendidikan Matematika semester genap tahun akademik 2020/2021.
Pendidikan matematika realistis atau Realistic Mathematics Education (RME) adalah sebuah pendekatan belajar matematika yang menempatkan permasalahan matematika dalam kehidupan sehari-hari sehingga mempermudah siswa menerima materi dan memberikan pengalaman langsung dengan pengalaman mereka sendiri.
Dalam mata kuliah ini kita akan mempelajari tentang bagaimana mengembangkan pembelajaran matematika yang menempatkan matematika sebagai aktivitas manusia dan dikaitkan dengan konsep kehidupan sehari-hari.